Diklat Manajemen Berbasis Sekolah berdasarkan pengalaman dan riset nyata best practice sekolah sekolah unggul, oleh Kank Hari Santoso , Pakar MSDM , Praktisi Pendidikan dan Motivator . Hub 085739641111
Kamis, 18 Agustus 2011
Kompetensi Pedagogis :Mendidik Yang Memberdayakan
“Saya sangat berterima kasih dengan Bu Witha ,karena sejak anak saya menjadi siswanya sekarang rajin belajar dan bertambah baik….”.
Penelitian di Ohio State University ,health day news 2009.
Menyebutkan:“Hubungan guru dengan siswa yang saling responsif akan meningkatkan semangat belajar ,kompetensi siswa & karakter pribadinya .
Anak masa kini yang dibesarkan dengan demokrasi dan “kemerdekaan “oleh orang tuanya .Cenderung menyukai guru yang menjadi sahabatnya dibandingkan sekedar sebagi murid yang harus menerima apa saja perintah gurunya.Dengan demikian seorang guru dituntut untuk menempatkan siswa sebagai pribadi yang patut dihargai keberadaannya dan memiliki keterlibatan yang jelas dalam kegiatan pembelajaran.Ini kunci dari manajemen kelas ;”learning must become important to the student himself”.
Penelitian di Ohio State University ,health day news 2009.
Menyebutkan:“Hubungan guru dengan siswa yang saling responsif akan meningkatkan semangat belajar ,kompetensi siswa & karakter pribadinya .
Maka hal hal yang patut diperhatikan oleh seorang guru adalah membangkitkan intrinsic motivation dari kompetensi pedagogis yang dimiliki nya.
Pertama :guru harus bisa menggambarkan mengapa siswa membutuhkan belajar sebagai kepentingan masa kini dan masa depannya dengan cara persuasive dan logis . Dengan menciptakan kebutuhan itu ,siswa diharapkan dengan mudahnya tertarik dan segera bisa mengajak teman sebayanya utuk mentaati “perintah” gurunya.The student want to know why about everything ..termasuk kebutuhanya akan belajar di sekolah .
Kedua : menarik perhatian siswa tidak bisa dilakukan dengan hanya memaksanya dengan doktrin berdisplin.Namun harus di dekati dengan kebutuhan dan keinginan siswa dalam belajar.Ciptakan suasana belajar pleasure learning artinya guru dapat melampui harapan siswa melalui kesabaran dalam menjelaskan materi pelajaran yang ingin diketahui siswa terutama about why and how things happen.Mengingat siswa are natural scientsis.
Ketiga : guru harus memberikan rasa aman dan tidak membuat kecewa siswa.Siswa yang kecewa pada gurunya tidak mempercayai guru bersangkutan . Siswa yang takut pada gurunya menimbukan trauma psikologis. Berakibat pada motivasi belajar sekaligus prestasi akademiknya.efek berantai ini merugikan siswa orang tua dan kefektifan pembelajaran dalam kelas itu sendiri.Berdampak secara langsung pada kegiatan belajar dan mengajar. Be reasonable and realistic in your expectation !.
Indikator Kompetensi Mendidik (pedagogis ) seorang guru terukur pada kemampuannya membangkitkan “ intrinsic motivation’ siswa sehingga memiliki kekuatan internal untuk mencapai”mastery” alias ketuntasan belajarnya..!
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Konsultasi Humas Pendidikan: 4 Ciri SDM Sekolah Tidak Berdaya Saing (2)
"Kank, Inovasi adalah kata kunci daya saing termasuk dalam penyelenggaraan pendidikan di sekolah. Lantas SDM seperti apa yang t...
-
Kank ,beberapa waktu yang lalu salah satu guru kami melakukan tidakan tidak terpuji kepada siswa yakni menampar dan menghina siswa ,siswa ...
-
Bagaimana mengenali ciri ciri siswa yang memiliki karakter unggul ,Kank ..? Tantangan dunia pendidikan di masa depan tidak hanya menc...
-
“Kank apa saja ciri perilaku kepala sekolah yang dapat membawa sekolah unggul dan berdaya saing? “ Setiap kepala sekolah a...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar